Komponen Penilaian Seleksi Calon Peserta PPDS-I FK USU 2024

No

Komponen Matriks

1 Asal Perguruan Tinggi

2

IPK Gabungan (S.Ked & Profesi)
a. ≥ 3,5
b. ≥ 3,00-3,49
c. ≥ 2,75-2,99
d. < 2,75

3

Status kepegawaian dan pengalaman kerja
a. Memiliki status kepegawaian ASN - TNI - Polri - PPPK - BUMN - BUMD dari daerah 3T dan utusan daerah 3T dibuktikan dengan SK pengangkatan dan atau surat rekomendasi dari kepala daerah 3T
b. Memiliki status kepegawaian ASN - TNI - Polri - PPPK - BUMN - BUMD yang dibuktikan dengan SK dan surat rekomendasi dari kepala daerah/ kepala dinas terkait atau institusi terkait
c. Memiliki pengalaman kerja diluar tugas sebagai dokter internship minimal 1 tahun
d. Tidak memiliki pengalaman kerja

4

Pernah mengikuti seminar/ simposium/ kongres terkait program studi yang diminati
a. Pernah mengikuti disertai bukti sertifikat minimal 4 sertifikat
b. Pernah mengikuti disertai bukti sertifikat minimal 3 sertifikat
c. Pernah mengikuti disertai bukti sertifikat minimal 2 sertifikat
d. Hanya ada bukti ≤ 1 sertifikat atau tidak pernah mengikuti seminar

5

Memiliki pengalaman meneliti baik sebagai peneliti utama ataupun sebagai anggota diluar tugas skripsi
a. Pernah meneliti di bidang kedokteran atau diluar bidang kedokteran disertai bukti publikasi
b. Pernah meneliti di bidang kedokteran saja disertai bukti laporan hasil penelitian
c. Pernah meneliti di luar bidang kedokteran saja
d. Tidak pernah meneliti

6

Pernah melakukan pengabdian masyarakat di bidang kedokteran
a. Pernah melakukan disertai bukti sertifikat/ surat keterangan panitia
b. Tidak pernah melakukan

7

Memiliki prestasi di bidang kedokteran atau di luar bidang kedokteran
a. Ada prestasi di bidang kedokteran disertai bukti berupa sertifikat/ piala/ piagam
b. Ada prestasi di luar bidang kedokteran disertai bukti berupa sertifikat/ piala/ piagam
c. Tidak ada prestasi

8

Ujian Tulis Berbasis Komputer Program Studi Spesialis
a. ≥ 85
b. 80 - 84
c. 75 - 79
d. 70 - 74
e. 65 - 69
f. 60 - 64
g. 50 - 59
h. 40 -49
i. <40

9

Ujian Tulis Berbasis Komputer Program Studi MKK
a. ≥ 85
b. 80 - 84
c. 75 - 79
d. 70 - 74
e. 65 - 69
f. 60 - 64
g. 50 - 59
h. 40 -49
i. <40

10

Ujian Lisan
a. ≥ 85
b. 80 - 84
c. 75 - 79
d. 70 - 74
e. 65 - 69
f. 60 - 64
g. 50 - 59
h. 40 -49
i. <40

11

Muatan Lokal (Ujian Essay/OSCE/Wawasan/dan lain-lain yang dianggap sebagai muatan lokal)
a. ≥ 85
b. 80 - 84
c. 75 - 79
d. 70 - 74
e. 65 - 69
f. 60 - 64
g. 50 - 59
h. 40 -49
i. <40

Nilai Total

Lulus / Tidak Lulus