Syarat Khusus untuk Peserta Seleksi Affiliasi Provinsi Sumatera Utara untuk Kabupaten Nias
Khusus untuk peserta seleksi afiliasi Provinsi Sumatera Utara untuk Kabupaten Nias:
1. Lulus seleksi administrasi oleh Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara
2. Mendapatkan rekomendasi dari Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara yang dikirimkan ke Dekan FK USU